|
Tipe Cowok Yang Suka Selingkuh |
SastraCiang.com - Sebelumnya saya pernah share
Ciri-ciri Cowok Yang Suka PHP Cewek, kali ini saya akan share Tipe Cowok Yang Suka Selingkuh. Perselingkuhan dapat terjadi karena banyak alasan, mulai dari cuma iseng-iseng dan rasa bosan sampai harus melibatkan hati dan pikiran, Berbagai alasan itulah yang menjadi dasar dari perselingkuhan, untuk mengetahui tipe-tipe apa saja, kita langsung saja ya sob.
Berikut Ini Adalah
4 Tipe Cowok Yang Suka Selingkuh :
Perselingkuhan yang di lakukan oleh orang yang profesional tentunya bukan mencari cinta dan banyak sekali tipe cowok untuk berselingkuh seperti ini, mereka cuma mau "servis" dan kesenangan sesaat. Citra sangat lah penting untuk mereka, anak-anak yang bahagia, rumah tangga yang langgeng, itu semua yang di jaganya. Perselingkuhan hanya di anggap sebagai hiburan rutin dan mereka pasti sangat pintar untuk menutupinya.
Tipe cowok ini sangat pintar sekali untuk membaca kelemahan orang yang di incarnya dan akan masuk pada saat yang tepat, meskipun dia telah mempunyai pasangan, hasratnya untuk menaklukkan cewek lain sangat lah besar sekali. Hal itu lah yang membuatnya untuk melakukan perselingkuhan, Dia bisa dengan sangat pintar sekali membuat cewek untuk percaya dengan kata-katanya.
Tipe cowok yang satu ini sering memposisikan dirinya sebagai korban untuk membenarkan perselingkuhan yang di lakukannya, dia akan menceritakan dirinya yang tidak di hormati pasangan atau kehidupan rumah tangganya. Alasan apapun sebenarnya tidak di benarkan untuk melakukan perselingkuhan kalau memang dia cowok yang setia, dia akan membenahi masalah dalam keluarganyadan bukan malah berhubungan dengan cewek lain. Alasan si korban untuk berselingkuh cuma untuk mengatasi rasa jenuhnya yang sebenarnya dapat di lakukan dengan cara yang lebih baik tanpa berselingkuh.
Untuk tipe cowok yang terakhir ini, dia selalu ada pada saat di butuhkan dan sangat penolong, kebaikan yang di gunakan sebagai senjata untuk menaklukkan hati cewek, bahkan perselingkuhan yang di lakukannya dapat di tutup di dengan erat sekali oleh bersikap baiknya. Perselingkuhan di anggapnya sebagai salah satu cara untuk menunjukkan eksistensi "kenakalan" dalam citra dirinya yang selalu baik.